Menutup Workshop Kehumasan Tahun 2024, Kapuspenkum Tekankan Implementasi Optimal Menjaga Citra Positif Kejaksaan

kejaksaan agung, jakarta – kepala pusat penerangan hukum (kapuspenkum) dr. harli siregar menekankan bahwa workshop kehumasan tahun 2024 merupakan upaya puspenkum kejaksaan agung dalam rangka transfer knowledge dan upgrade skill bagi para jajaran penerangan hukum di daerah untuk meningkatkan public trust kejaksaan. hal itu disampaikan oleh kapuspenkum saat menutup kegiatan workshop kehumasan pada rabu 12 september 2024 dengan tema “peningkatan p ...

KEJATI SULSEL MENETAPKAN MS TERSANGKA KORUPSI PENGGUNAAN ANGSURAN PELUNASAN PINJAMAN DAN HASIL KREDIT NASABAH DI BRI UNIT KALOSI ENREKANG

kejati sulsel, makassar - tim penyidik pada asisten tindak pidana khusus kejaksaan tinggi sulawesi selatan telah memeriksa 52 (lima puluh dua) orang saksi, 2 (dua) ahli dan mendapatkan dokumen-dokumen terkait penggunaan angsuran pelunasan pinjaman dan hasil kredit nasabah di bri unit kalosi kabupaten enrekang tahun 2022 s/d 2023, dan pada hari ini, rabu, 11 september 2024, tim penyidik telah melakukan ekspose dihadapan wakil kepala kejaksaan tinggi sul-sel ...

DIREKTUR UHLBEE MINTA JAJARAN KEJATI SULSEL SEGERA MELAKUKAN EKSEKUSI PERKARA YANG INCKRACHT SECARA TUNTAS

kejati sulsel, makassar— kejaksaan tinggi sulawesi selatan (kejati sulsel) bersama direktorat upaya hukum luar biasa, eksekusi dan eksaminasi (uhlbee) kejagung menggelar acara penyelesaian tunggakan uang pengganti dan validasi uang titipan perkara tindak pidana korupsi di aula lantai 8 kejati sulsel, kamis (12/09/2024). direktur uhlbee pada jam pidsus kejaksaan agung, jehezkiel devy sudarso dalam pengarahannya mengatakan target penerimaan negara buka ...

ASINTEL KEJATI SULSEL IKUT FGD BIDANG INTELIJEN TERKAIT PENGUATAN KARAKTER BANGSA

kejati sulsel, makassar— asisten intelijen kejaksaan tinggi sulawesi selatan (kejati sulsel) ardiansyah mengikuti focus group discussion (fgd) bidang intelijen tahun 2024, kamis (12/09/2024) secara daring (zoom meeting) di ruangan zoom lantai 1 kejati sulsel. fgd kali ini mengangkat tema “akselerasi penguatan karakter dan jati diri bangsa dalam menghadapi tantangan transformasi perilaku kekerasan di era globalisasi melalui program menjaga ruang ...

PROGRAM JAKSA MENYAPA DI RRI MAKASSAR, ASPIDMIL JELASKAN PENANGANAN PERKARA KONEKTISITAS

kejati sulsel, makassar— seksi penerangan hukum kejaksaan tinggi sulawesi selatan (penkum kejati sulsel) menggelar program kerja “jaksa menyapa” di rri makassar, kamis (12/09/2024). asisten pidana militer, m. asri arief hadir sebagai narasumber dipandu host dwie kartika. program kerja jaksa menyapa kali ini mengangkat tema “penguatan relasi kelembagaan dalam penanganan perkara koneksitas.” aspidmil menerangkan pembentukan bida ...

WAKAJATI SULSEL MENGIKUTI PRE LAUNCHING KEJAKSAAN CORPORATE UNIVERSITY YANG DIGAGAS BADAN DIKLAT

rabu (11/09/2024) bertempat di aula lantai 2 kejati sulsel, wakil kepala kejaksaan tinggi sulawesi selatan, dr. teuku rahman, sh., mh. didampingi para asisten, para koordinator dan kasi mengikuti pre launching corporate university pada badan diklat kejaksaan ri secara daring lewat aplikasi zoom meeting. kepala badan pendidikan dan pelatihan (kaban diklat) kejaksaan ri, dr. rudi margono. sh. m.hum mengatakan kejaksaan corporate university (corpu) dihadirkan ...

KEJATI SULSEL TUAN RUMAH BIMBINGAN TEKNIS PENGELOLAAN KEUANGAN DAN PNBP

rabu (11/09/2024) bertempat di phinisi ballroom hotel claro makassar, wakil kepala kejaksaan tinggi sulawesi selatan, dr. teuku rahman, sh., mh. menghadiri kegiatan bimbingan teknis pengelolaan keuangan dan penerimaan negara bukan pajak (pnbp). bimtek pengelolaan keuangan dan pnbp ini dibuka langsung oleh kepala biro keuangan pada jam bidang pembinaan, ari hastuti, s.e, s.h. dan diikuti bendahara penerima dan pengeluaran dari satuan kerja wilayah sulawesi ...

ASPIDSUS KEJATI SULSEL MEMBEBERKAN KERAWANAN DALAM PENGADAAN BARANGJASA

rabu (11/09/2024) bertempat di aula lantai 8 kejati sulsel, asisten tindak pidana khusus kejaksaan tinggi sulawesi selatan, dr. jabal nur, s.h., m.h mengikuti sekaligus menjadi narasumber pada kegiatan penyamaan persepsi dalam rangka penanganan kasus pengadaan barang/jasa pemerintah di wilayah sulawesi selatan. kegiatan ini dilaksanakan oleh lembaga kebijakan pengadaan barang/jasa pemerintah. adapun peserta kegiatan ini berasal dari kejati sulsel dan polda ...

WAKAJATI SULSEL MENERIMA KUNJUNGAN TIM INSPEKSI PEMANTAUAN KEJAKSAAN AGUNG

selasa (10/09/2024) bertempat di aula lantai 8 kejati sulsel, wakil kepala kejaksaan tinggi sulawesi selatan, dr. teuku rahman, s.h., m.h. menerima kunjungan tim inspeksi pemantauan program kerja pengawasan tahunan (pkpt) kejaksaan agung. adapun tim inspeksi pemantauan kejaksaan agung terdiri dari inspektur iv pada jaksa agung muda bidang pengawasan, dr. budi hartawan panjaitan, s.h., m.h., inspektur muda intelijen dan tindak pidana khusus, jasmin simanull ...

PERSAJA GELAR SEMINAR NASIONAL URGENSI PRANATA KESEHATAN JIWA

selasa (10/09/2024) bertempat di aula lantai 2 kejati sulsel, pengurus persatuan jaksa indonesia (persaja) wilayah kejaksaan tinggi sulawesi selatan mengikuti seminar nasional dengan tema “urgensi pranata kesehatan jiwa (keswa) dalam mendukung pusat kesehatan yustisial pada kejaksaan agung republik indonesia” secara daring (zoom). kegiatan ini dibuka langsung oleh ketua umum pengurus pusat persaja, dr. amir yanto, sh., mh. kemudian dilanjutkan ...

Total Data : 30